12 Jenis Makanan Ini Dilarang di Negara Tertentu


Keripik Kentang Fat Free di Amerika dan Uni Eropa
 


Tidak ada yang salah ketika Anda ingin mengonsumsi keripik kentang bebas lemak atau fat free di beberapa negara, asalkan makanan tersebut tidak memiliki kandungan Olestra di dalamnya. Olestra adalah pengganti lemak yang tidak menambah lemak, kalori, atau kolesterol untuk produk. Namun Olestra terbukti dapat mengganggu kemampuan tubuh menyerap beberapa nutrisi penting seperti beta-karoten dan lycopene.

Baca juga : Nutrisi Kulit Kentang 

 





Follow Us

angket

Most Popular

Instagram Newsfeed

@parentingindonesia