Waspadai Gigitan 7 Serangga Ini Saat Liburan



6. TOMCAT (SEMUT SEMAI)
JIKA TERGIGIT, AKAN MUNCUL GEJALA…

• Kulit akan terasa panas kemudian muncul bintik-bintik yang berair hampir mirip dengan penyakit herpes.
• Kulit terasa gatal dan tampak melepuh.
• Iritasi atau peradangan pada kulit.

PERTOLONGAN PERTAMA:
- Bilas bekas gigitan dengan air mengalir dan sabun jika bersentuhan. Segera letakkan kulit yang kontak dengan tomcat di bawah kran air dan cuci bersih menggunakan sabun untuk menetralkan racun yang sudah mengenai kulit.
- Jika terasa seperti luka bakar, segera kompres kulit dengan antiseptik.
- Hindari menggosok kulit atau mata jika bersentuhan dengan tomcat dan cuci bersih tangan si kecil sebelum ia menyentuh bagian tubuh yang lain.

WASPADA BILA...
Bagian yang terkena racun menyebar yang mengakibatkan kulit melepuh sampai timbul nanah. Segera bawa si kecil ke dokter untuk penanganan lebih lanjut.

Next: Lebah


Topic

#usiasekolah #kesehatan #liburan

 





Follow Us

angket

Most Popular

Instagram Newsfeed

@parentingindonesia