Lima Langkah Anak Siap Hadapi UN



Mama dan Papa pasti ikut cemas anak akan menghadapi Ujian Nasional (UN) untuk pertama kalinya. Tonton video berikut ini untuk mempraktikkan langkah-langkah membantu anak agar ia siap hadapi UN!

Agar konsentrasi anak meningkat saat mengerjakan soal-soal UN, pastikan juga ia mendapatkan asupan nutrisi yang lengkap. Siapkan lima makanan ini untuk si kecil:
1. Gandum. Berikan pada saat sarapan untuk meningkatkan konsentrasi saat belajar. Sama seperti tubuh, otak membutuhkan energi untuk bekerja optimal. Pilih gandum utuh yang lebih lambat dicerna tubuh.

2. Ikan. Mengandung asam lemak esensial omega-3 yang baik untuk meningkatkan memori anak. Asam lemak omega-3, terutama EPA dan DHA, sangat penting untuk perkembangan dan membentuk neuron otak.

3... Baca artikel selengkapnya >> Nutrisi Anak Menghadapi Ujian Sekolah


 

 





Follow Us

angket

Most Popular

Instagram Newsfeed

@parentingindonesia