4 Tanda Anak Alami Batuk Pilek

Apa ciri-ciri anak mengalami serangan batuk pilek?

- Anak tak henti-hentinya bersin. Kadang-kadang ia terlihat mengusap hidung karena terasa agak gatal dan mulai meler.

- Matanya berair seperti anak yang habis menangis, dan terlihat agak kemerahan.

- Mengeluh tenggorokannya sakit, terlebih ketika dipakai untuk menelan, karena membran lendir di tenggorokannya meradang.

- Menggigil seperti orang kedinginan meski cuaca tidak dingin, dan suhu tubuhnya justru cenderung meningkat.

 





Follow Us

angket

Most Popular

Instagram Newsfeed

@parentingindonesia